Untuk semakin meningkatkan peran serta pemerintah Desa dalam mengorganisir semua kelompok tani se-Desa Gelangsar, Pemerintah Desa menganggarkan Rp. 22.943.000,- dari Program Dana Desa (DD) termin ke II (Dua) untuk pembangunan balai POSLUHDES dengan Volume 3 x 6 M, salah satu harapan Pemerintah Desa adalah dengan adanya pembangunan balai POSLUDES ini tingkat perkembangan perekonomian masyarakat dibidang pertanian dapat lebih dioptomalkan.